Akibat Perkembangan Teknologi Canggih, Smart Cars Akan Terus Bermunculan

MOBIL-MOBIL yang sanggup berjalan tanpa sopir tidak hanya akan digunakan untuk kepentingan militer, juga untuk keperluan sipil.

Salah satu produsen kendaraan bermotor yang aktif mengembangkan mobil-mobil seperti itu adalah General Motors (GM) Co. GM bekerja sama dengan para produsen suku cadang, ilmuwan di universitas, dan para produsen mobil lain untuk meneliti mobil yang bisa berjalan sendiri tanpa memerlukan pengemudi. GM mengaku siap memproduksi massal mobil pintar tersebut dalam waktu sekitar sepuluh tahun mendatang.

“Ini bukan fiksi ilmiah. Pertanyaannya sekarang adalah apakah masyarakat tertarik kepada mobil tanpa pengemudi atau tidak,” tandas Vice President Research & Development General Motors Co Larry Burns.

Sebagian besar teknologi yang memungkinkan mobil berjalan tanpa pengemudi pada saat ini memang sudah ada. Sebuah mobil pintar antara lain memerlukan teknologi pengendali jelajah berbasis radar, sensor gerakan, alat peringatan perubahan lajur, alat elektronik pengendali stabilitas, dan sistem peta digital berbasis satelit. Dalam penilaian GM, mobil pintar akan mampu secara dramatis memperbaiki pengalaman berkendara, termasuk mengurangi angka kecelakaan dan kemacetan lalu lintas. GM mengaku sudah siap mengintegrasikan teknologi-teknologi pendukung mobil pintar.

Namun GM menegaskan, kendala produksi mobil pintar bukan faktor teknis, melainkan faktor manusia. Antara lain regulasi pemerintah, undang-undang tanggung jawab, perlindungan privasi, dan sikap manusia ketika mengetahui bahwa kendali mereka terhadap kendaraan sudah diambil alih komputer.

“Secara teknis, kami tidak menjumpai kendala. Kami siap mengubah dunia menjadi sangat berbeda daripada sekarang. GM berencana menguji coba teknologi mobil pintar pada 2015 dan memproduksinya sekitar tahun 2018,” ujar Burns.

Mobil pintar yang diproduksi GM akan dilengkapi chip komputer berharga murah dan sebuah antena untuk saling menghubungkan mobil-mobil yang berjalan tanpa pengemudi. Mobil-mobil pintar generasi pertama diperkirakan akan menawarkan opsi operasi otomatis sekaligus manual. Ketika berada di jalan bebas hambatan, pengemudi bisa mengaktifkan komputer untuk mengambil alih kendali mobil. Akan tetapi, ketika mobil berjalan di jalanjalan permukiman yang rawan hambatan, maka pengemudi bisa mengambil alih kendali dan menjalankan mobil seperti biasa.

Mobil pintar juga akan mampu mengurangi kemacetan lalu lintas karena mampu berjalan saling merapat sehingga memaksimalkan pemanfaatan ruang kosong di jalan. Pemerintah Amerika Serikat pada saat ini juga sudah mendorong penggunaan sejumlah teknologi pendukung mobil pintar. Di antaranya sistem pencegah tabrakan berupa sistem kendali stabilitas yang membantu pencegahan slip. Pemerintah Amerika Serikat akan mewajibkan penggunaan teknologi tersebut mulai 2012. Berikutnya, pemerintah Amerika Serikat diperkirakan mewajibkan penggunaan sistem komunikasi antarkendaraan.

“Terlepas dari pro dan kontra terhadap teknologi mobil pintar, kami melihat jelas banyak sekali potensi manfaat yang ditawarkan mobil pintar,” ujar juru bicara Dinas Keselamatan Jalan Raya Nasional Amerika Serikat (NHTSA) Rae Tyson. Dari sisi energi, mobil-mobil masa depan juga akan semakin ramah lingkungan. Raksasa teknologi informasi Amerika Serikat International Business Machines (IBM) Corp mengaku sedang mengembangkan sebuah teknologi baterai baru. Baterai IBM itu menggunakan teknologi Lithium-Air, yang diklaim mampu menyimpan energi sepuluh kali lebih besar daripada baterai Lithium-Ion.

Pemimpin pengembangan baterai Lithium-Air di IBM adalah Dr Chandrasekhar (Spike) Narayan, Functional Manager, Science & Technology, Almaden Research Center, IBM Research. Narayan mengaku terinspirasi mengembangkan baterai bertenaga besar setelah melihat kinerja mobil sport bertenaga listrik produksi Tesla Motors Inc. Dalam sebuah uji coba, Narayan menyaksikan mobil Tesla itu melesat dari 0 km per jam ke 100 km per jam dalam waktu kurang dari empat detik. Narayan mengaku takjub melihat kinerja mobil itu. Sebab, selama ini akselerasi secepat itu hanya dapat dilakukan mobil- mobil sport seperti Ferrari,Porsche, dan Lamborghini, yang bertenaga bensin.

“Saya pun mencoba mobil itu. Saat mobil berakselerasi, kepala saya sampai tertarik ke belakang. Akselerasi ini luar biasa karena ini adalah mobil elektrik, bukan mobil Porsche, yang menggunakan bahan bakar bensin,” tutur Narayan. Mobil Tesla yang dicoba Narayan menggunakan tenaga baterai Lithium-Ion. Dengan baterai Lithium-Ion, mobil Tesla memiliki jarak tempuh hingga sekitar 400 km sebelum baterai mobil harus diisi ulang.Ketika sebuah mobil sudah menggunakan baterai Lithium-Air, maka jarak tempuhnya bisa meningkat sepuluh kali lipat daripada mobil berbaterai Lithium-Ion.

Dalam mengembangkan teknologi baterai Lithium-Air, IBM tidak bekerja sendirian. Untuk mempercepat pengembangan baterai tersebut, IBM pun bekerja sama dengan sejumlah perusahaan lain.Konsorsium tersebut mengaku siap berinvestasi sekitar USD10 juta untuk mengembangkan baterai Lithium-Air dalam tiga tahun mendatang. Namun begitu, Narayan tidak mengungkapkan kapan baterai Lithium-Air akan siap diproduksi dan dipasarkan.

Dia optimistis baterai Lithium-Air akan mampu menyelesaikan masalah-masalah baterai Lithium-Ion, terutama dalam penggunaan di industri automotif.

About halfbloodchinese

Hello, My name is Rudy Setyo Hartono Please Enjoy my blog XD~
This entry was posted in Technology. Bookmark the permalink.

34,711 Responses to Akibat Perkembangan Teknologi Canggih, Smart Cars Akan Terus Bermunculan

  1. Pingback: 3probity

  2. Pingback: Film-2023 smotret online

  3. Pingback: x

  4. Pingback: 9xflix

  5. Pingback: xnxx

  6. Pingback: 123movies

  7. Pingback: kinokrad

  8. Pingback: batmanapollo

  9. Pingback: batmanapollo.ru - psychologist

  10. Pingback: batmanapollo psychologist

  11. Pingback: elizavetaboyarskaya.ru

  12. Pingback: vsovezdeisrazu

  13. Pingback: 2023

  14. Pingback: child porn

  15. Pingback: meritking

  16. Pingback: child porn

  17. Pingback: Äèçàéí ÷åëîâåêà

  18. Pingback: madridbet

  19. Pingback: ipsychologos

  20. Pingback: yug-grib.ru

  21. Pingback: studio-tatuage.ru

  22. Pingback: bit.ly/pamfir-pamfir-2023-ua-pamfir

  23. Pingback: meritking

  24. Pingback: madridbet

  25. Pingback: poip-nsk.ru - Movie Watch

  26. Pingback: film.poip-nsk.ru - film online

  27. Pingback: meritking

  28. Pingback: grandpashabet

  29. Pingback: madridbet

  30. Pingback: meritking

  31. Pingback: kingroyal

  32. Pingback: child porn

  33. Pingback: child porn

  34. Pingback: child porn

  35. Pingback: child porn

  36. Pingback: sex

  37. Pingback: child porn

  38. Pingback: cheap canadian pharmacy viagra

  39. Pingback: best medical school essay editing service

  40. Pingback: best essay writers online

  41. Pingback: nursing essay help

  42. Pingback: cheap essay services

  43. Pingback: professional essay writer

  44. Pingback: child porn

  45. Pingback: essay writing service canada

  46. Pingback: essay writing help for high school students

  47. Pingback: essay about community service

  48. Pingback: best custom essay service

  49. Pingback: help with writing an essay

  50. Pingback: buy online pharmacy uk

  51. Pingback: imiquimod online pharmacy

  52. Pingback: phentermine online pharmacy reviews

  53. Pingback: rx pharmacy coupon

  54. Pingback: thai pharmacy valium

  55. Pingback: cialis canada free sample

  56. Pingback: where to buy viagra online canada

  57. Pingback: cialis substitute

  58. Pingback: cialis tadalafil 20 mg

  59. Pingback: viagra pill 100mg

  60. Pingback: generic female viagra 100mg

  61. Pingback: can you order viagra from canada

  62. Pingback: cialis coupon walmart

  63. Pingback: real viagra online pharmacy

  64. Pingback: cheapest tadalafil generic

  65. Pingback: online cialis no prescription

  66. Pingback: cheapest cialis 5mg

  67. Pingback: best online pharmacy vicodin

  68. Pingback: pharmacy choice loratadine

  69. Pingback: viagra online without a prescription

  70. Pingback: the cost of tadalafil in belize

  71. Pingback: 20 mg cialis

  72. Pingback: where to buy genuine viagra online

  73. Pingback: generic cialis canada

  74. Pingback: verified online pharmacy

  75. Pingback: generic viagra online purchase in usa

  76. Pingback: viagra 20mg price

  77. Pingback: over the counter viagra in canada

  78. Pingback: order sildenafil 50 mg

  79. Pingback: online viagra order canada

  80. Pingback: sildenafil generic 100 mg

  81. Pingback: cialis alternative over the counter

  82. Pingback: metabolism tadalafil

  83. Pingback: buying cialis without a prescription

  84. Pingback: great white peptides tadalafil

  85. Pingback: metronidazole ilac

  86. Pingback: neurontin interacciones

  87. Pingback: trimethoprim-sulfamethoxazole (tmp-smx) order throat culture

  88. Pingback: pregabalin nightmares

  89. Pingback: tamoxifen stoffwechsel

  90. Pingback: valtrex vartojimas

  91. Pingback: furosemide dzialanie

  92. Pingback: metformin details

  93. Pingback: lisinopril 12.5mg

  94. Pingback: medicine rybelsus

  95. Pingback: rybelsus vs ozempic weight loss

  96. Pingback: levocarnitine and semaglutide

  97. Pingback: yasam ayavefe

  98. Pingback: fluoxetine 30 mg capsule

  99. Pingback: how to wean off zoloft 25 mg

  100. Pingback: metronidazole diffusion

  101. Pingback: can you drink alcohol while on keflex

  102. Pingback: is cymbalta addictive

  103. Pingback: cephalexin dosage for sinus infection

  104. Pingback: cheap viagra online india pharmacy

  105. Pingback: lexapro side effects first week

  106. Pingback: splitting+gabapentin+capsules

  107. Pingback: escitalopram 5mg side effects

  108. Pingback: duloxetine for neuropathy

  109. Pingback: goodrx cephalexin

  110. Pingback: what are the side effects of ciprofloxacin 500mg

  111. Pingback: how long does bactrim stay in your system

  112. Pingback: bactrim alternative

  113. Pingback: does amoxicillin treat stds

  114. Pingback: augmentin for strep

  115. Pingback: side effects of cozaar blood pressure medication

  116. Pingback: is citalopram good for anxiety

  117. Pingback: depakote level too high symptoms

  118. Pingback: mechanism of action of contrave

  119. Pingback: should i take diltiazem in the morning or at night

  120. Pingback: ezetimibe e ciclosporina

  121. Pingback: effexor xr reviews

  122. Pingback: long term effects of ddavp

  123. Pingback: flomax faringite

  124. Pingback: will flexeril show up on a drug test

  125. Pingback: diclofenac wiki

  126. Pingback: another name for aripiprazole

  127. Pingback: amitriptyline names

  128. Pingback: chewable aspirin

  129. Pingback: what are the side effects of allopurinol

  130. Pingback: celebrex drug class

  131. Pingback: what does bupropion treat

  132. Pingback: side effects of augmentin antibiotic

  133. Pingback: how long does it take for celexa to work

  134. Pingback: buspar and wellbutrin

  135. Pingback: actos sugar

  136. Pingback: ace acarbose

  137. Pingback: side effects of robaxin 500mg

  138. Pingback: repaglinide physical properties

  139. Pingback: what is protonix for

  140. Pingback: abilify for bipolar

  141. Pingback: your solution compounding pharmacy semaglutide

  142. Pingback: remeron withdrawal symptoms how long

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *